- menikah bagi saya bukan hal yang main-main…tak pernah terbesit dalam pikiran saya akan berakhir seperti ini, saya pun tak ingin ini terjadi…Keputusan ini benar-benar di luar kuasa saya, saya pun kaget. apalagi hal ini diucapkan oleh orang yang pernah mengisi hidup saya.
- masalah dalam rumah tangga adalah hal biasa..masalah adalah proses pendewasaan, bumbu rumah tangga, jadi enjoy saja…
- salah satu pelajaran penting bagi teman-teman yang berumah tangga adalah: jangan mudah ucapkan talak…
satu kata yang amat dibenci dan membuat iblis tertawa… ketika marah, berikan teladan dan nasehat yang baik, bukan ancaman.. apalagi kata talak…ucapan bapak…#nomention
“Tiga perkara yang serius dan bercandanya sama-sama dianggap serius: (1) nikah, (2) talak, dan (3) rujuk”.(HR. Abu Daud no. 2194, At Tirmidzi no. 1184 dan Ibnu Majah no. 2039.)
#menutup dan menyimpan 3 buku agenda yang kutulis selama 15 bulan ini.
buku yang menjadi saksi perjalanan Fauziah,..
bismillah… buku baru mulai dibuka…
#my contemplation
Agustus 2014